Juara Piala Dunia U15

Piala Dunia Meksiko (1986)

Pada Piala Dunia 1986 di Meksiko, Argentina menjadi juara. Mereka berhasil mengalahkan Jerman Barat di final dengan skor 3-2.

Argentina memetik kemenangan lewat Jose Luis Brown, Jorge Valdano dan Jorge Burruchaga yang masing-masing mencetak satu gol. Sedangkan dua gol Jerman Barat dicetak oleh Karl-Heinz Rummenigge dan Rudi Voller.

Piala Dunia Swedia (1958)

Brasil menjadi juara pada Piala Dunia 1958 yang digelar di Swedia. Di final, Brasil mengalahkan tuan rumah Swedia dengan skor 5-2.

Kala itu, Pele dan Vava mencetak dua gol dan satu dari Mario Zagallo untuk memastikan kemenangan Brasil. Dua gol Swedia dicetak oleh Nils Liedholm dan Agne Simonsson.

Jerman Barat (1990)

Piala Dunia 1990 digelar di Italia dimenangkan oleh tim Jerman Barat. Dengan ini, Der Panzer masuk ke dalam daftar tim yang pernah menjadi juara dunia sebanyak tiga kali.

Tim Der Panzer yang dipimpin oleh Jurgen Klinsmann mampu mengamankan trofi Piala Dunia keempat belas setelah mengalahkan Argentina yang masih diperkuat oleh Maradona dengan skor tipis 1-0.

Amerika Serikat menjadi tuan rumah Piala Dunia selanjutnya pada tahun 1994. Namun sayangnya mereka tidak berhasil lolos ke babak final. Sebaliknya, Tim Samba akhirnya “pecah telur” setelah menumbangkan Italia lewat adu penalti dengan skor 3-2.

Di edisi Piala Dunia yang keenam belas, Prancis meraih gelar juara saat bermain di kandang sendiri melawan juara bertahan Brazil. Prancis melumat habis Tim Samba dengan skor 3-0.

Stade de France menjadi saksi bisu kekuatan timnas Prancis ketika membantai sang juara bertahan di partai final. Kesuksesan ini mengejutkan banyak pihak karena pada awalnya Tim Ayam Jantan hanya dinilai sebagai tim underdog.

Piala Dunia 1998 ini pun menjadi ajang bersinarnya para pemain berbakat, salah satunya adalah Zinedine Zidane. Mantan pemain dan pelatih Real Madrid itu berhasil menjebol gawang timnas Prancis sebanyak dua kali dan membuat negaranya pulang dengan titel juara Piala Dunia.

Piala Dunia 2002 juga menjadi ajang bersinarnya banyak pemain bintang kelas dunia, seperti Ronaldinho, Ronaldo dan Roberto Carlos dari Brazil. Mereka bertarung habis-habisan di babak final untuk menumbangkan Jerman dengan skor 2-0. Kemenangan ini menjadi yang kelima kalinya bagi Tim Samba.

Jerman yang kala itu masih diperkuat oleh Miroslav Klose, Oliver Bierhoff dan Oliver Kahn tidak bisa berbuat banyak di babak final dan harus puas pulang sebagai runner up.

Dalam piala dunia yang kedelapan belas, Italia sukses menjadi juara untuk yang keempat kalinya. Gli Azzurri mengalahkan Prancis di laga final melalui adu penalti dengan skor 5-3.

Pada piala dunia kedelapan belas ini, ada satu kejadian yang akan selalu diingat oleh seluruh pemain dan pecinta sepak bola. Kejadian tersebut adalah tandukan Zinedine Zidane kepada Marco Materazzi.

Piala Dunia 2010 merupakan ajang pembuktian bagi kesebelasan Spanyol. Kala itu, El Matador membawa banyak pemain bintang dari klub-klub top Eropa ke Afrika Selatan.

Dengan komposisi pemain sempurna, Fernando Torres dkk berhasil membawa trofi Piala Dunia untuk pertama kalinya setelah menumbangkan Belanda di partai final dengan skor 1-0.

Piala Dunia 2014 yang diselenggarakan di Brazil menjadi piala dunia pertama bagi timnas Bosnia dan Herzegovina. Selain itu, pada piala dunia ini FIFA mulai menggunakan teknologi garis gawang serta semprotan penanda untuk tendangan bebas.

Tim nasional Jerman sukses unjuk gigi bersama pemain muda berbakat seperti Mesut Ozil dan Toni Kroos. Mereka meraih gelar juara Piala Dunia 2014 setelah menang 1-0 atas Argentina di babak final.

Skuad Joachim Loew itu akhirnya kembali mengoleksi trofi Piala Dunia untuk keempat kalinya setelah gagal saat menjadi tuan rumah Piala Dunia 2006.

Tim nasional sepak bola Prancis yang diperkuat para bintang muda seperti Kylian Mbappe, Paul Pogba dan Antoine Griezmann menjadi salah satu tim yang ditakuti. Hasilnya Prancis menjadi juara Piala Dunia 2018 setelah menaklukan Kroasia di partai puncak dengan skor 4-2.

Piala Dunia Chile (1962)

Brasil menjadi juara Piala Dunia untuk kedua kalinya saat turnamen ini berlangsung di Chile tahun 1962. Kala itu, Brasil bertemu Republik Ceko di partai final.

Republik Ceko harus mengakui keunggulan Brasil dengan skor 1-3. Gol kemenangan Brasil tercipta lewat Vava, Zito dan Amarildo Tavares da Silveira.

Daftar Juara Piala Dunia dari Tahun ke Tahun

Piala Dunia Swiss (1954)

Pada Piala Dunia 1954 di Swiss, Jerman Barat menjadi juara. Di final Jerman Barat berduel dengan Hungaria dengan skor akhir 3-2.

Dua gol Helmut Rahn dan satu dari Max Morlock memastikan kemenangan Jerman Barat. Hungaria membalas lewat gol Ferenc Puskas dan Zoltan Czibor.

Pergantian pemain, kartu kuning, dan kartu merah pertama kali

Sejak piala dunia pertama hingga yang kedelapan, setiap tim belum diizinkan melakukan pergantian pemain. Baru pada edisi kesembilan, tepatnya piala dunia tahun 1970, setiap tim diizinkan melakukan dua kali pergantian pemain.

Saat itu, Uni Soviet merupakan tim pertama yang melakukan pergantian pemain ketika bertanding melawan Meksiko. Mereka mengganti Viktor Serebryanikov oleh Anatoly Puzach di menit ke-45.

Tak hanya itu, di piala dunia ini kartu kuning dan kartu merah digunakan untuk pertama kalinya sebagai peringatan serta pengusiran kepada pemain yang melakukan pelanggaran.

Piala Dunia Italia (1934)

Italia menjadi juara pada Piala Dunia 1934. Di partai final tuan rumah Italia bertemu dengan Republik Ceko.

Italia memetik kemenangan 2-1 atas Republik Ceko. Gol Italia dicetak oleh Raimundo Orsi dan Agelo Schiavio sedangkan gol Republik Ceko dicetak Antonin Puc.

PIALA Dunia 2018 yang merupakan edisi ke-21, baru saja selesai digelar di Rusia pada Minggu 15 Juli 2018 malam WIB. Dalam laga final yang digelar di Stadion Luzhniki, Moskow, Tim Nasional (Timnas) Prancis keluar sebagai kampiun setelah menang 4-2 atas Kroasia.

Keberhasilan Les Bleus –julukan Prancis– semakin menegaskan wakil Eropa di turnamen empat tahunan tersebut. Semenjak Piala Dunia bergulir pada 1930, wakil-wakil dari Benua Biru sudah 12 kali menjadi yang terbaik.

BACA JUGA: 6 Gol di Final Piala Dunia 2018 Layaknya Raihan Partai Puncak 2002-2014

Dari enam konfederasi yang berada di bawah naungan FIFA, hanya dua konfederasi yang dapat mengirimkan wakilnya menjadi jawara Piala Dunia. Selain UEFA (Eropa), ada juga Conmebol (Amerika Selatan). Wakil Conmebol tercatat sembilan kali mengangkat trofi Piala Dunia.

Kembali ke Prancis. Meski Prancis sudah dua kali menjadi yang terbaik, negara yang memiliki ibu kota Paris itu bukanlah yang tersukses di antara wakil-wakil Eropa lainnya.

Jerman dan Italia tercatat empat kali menjadi kampiun Piala Dunia. Akan tetapi, jika ukurannya negara tersukses di Piala Dunia, bukan Jerman maupun Italia jawabannya. Brasil jadi negara yang paling banyak mengangkat trofi Piala Dunia, yakni sebanyak lima kali.

(Thiago Silva gagal bawa Brasil juara Piala Dunia. Foto: REUTERS)

Akan tetapi, Brasil yang sempat mendominasi di era 1950-1960-an dan 1990-2000-an, gagal menunjukkan taringnya, terhitung sejak Piala Dunia 2006. Dalam kurun 2006-2014, prestasi terbaik Brasil hanyalah menembus babak semifinal, tepatnya pada 2014. Bahkan pada 2014 itu, Brasil dikalahkan Jerman dengan skor 1-7 di semifinal.

Berikut daftar juara Piala Dunia:

1942: Absen karena adanya perang dunia II

1946: Absen karena adanya perang dunia II

Follow Berita Okezone di Google News

Dapatkan berita up to date dengan semua berita terkini dari Okezone hanya dengan satu akun di ORION, daftar sekarang dengan klik disini dan nantikan kejutan menarik lainnya

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA-- Kick Off Piala Dunia 2022 akan digelar 15 hari lagi.

Negara mana peraih juara Piala Dunia atau Piala Dunia FIFA terbanyak?

World Cup 2022 akan digelar di Qatar pada 20 November sampai 18 Desember 2022.

Piala Dunia 2022 akan menjadi kompetisi edisi ke-22 dan yang pertama dimainkan di dunia Arab.

32 negara akan mengikuti putaran final World Cup 2022 dan tiga negara, yaitu Wales, Australia dan Kosta Rika mendapat tempat terakhir kualifikasi pada bulan Juni lalu.

Sepak bola menjadi salah satu olahraga paling populer di sekitar 193 negara di dunia.

Meski demikian, baru 8 negara yang pernah memenangi kompetisi yang pertama kali digagas oleh Jules Rimet ini.

Baca juga: Piala Dunia 2022: Striker Andrej Kramarij Jagokan Brasil Dibanding Argentina Jadi Juara PD Qatar

Piala Dunia FIFA diselenggarakan setiap empat tahun sekali sejak turnamen pertama tahun 1930.

Meski hampir berusia 100 tahun, sampai tahun 2022 ini ternyata delapan negara yang bisa meraih juara ajang  kejuaraan empat tahunan tersebut.

Dari 32 negara peserta putaran final World Cup 2022, negara mana yang paling banyak meraih juara Piala Dunia?

Berikut adalah urutannya.

Brasil, negara di Amerika Latin, meraih Piala Dunia sebanyak lima kali.

Brasil juara Piala Dunia tahun 1958, 1962, 1970, 1994, dan 2002.

Baca juga: Piala Dunia 2022: Sambut PD Qatar, EMTEK Siapkan Total Hadiah Rp 1 Miliar untuk Lomba Hias Kampung

Piala Dunia Rusia (2018)

Prancis menjadi juara pada Piala Dunia 2018 di Rusia. Mereka mengalahkan Kroasia dengan skor 4-2 di final.

Empat gol Prancis masing-masing dicetak oleh Antoine Griezmann, Paul Pogba, Kylian Mbappe, dan gol bunuh diri oleh Mario Mandzukic. Sedangkan dua gol Kroasia dicetak oleh Ivan Perisic dan Mario Mandzukic.

Piala Dunia digelar setelah induk organisasi sepak bola dunia yakni FIFA dibentuk pada 22 Mei 1904 di Paris. Setelah terbentuk, FIFA menginisiasi turnamen sepak bola internasional di luar olimpiade.

Dilansir dari detikEdu, ide turnamen sepak bola dunia dimulai pada Kongres I FIFA tahun 1904 di Paris dan baru terlaksana pada tahun 1928 yang diprakarsai oleh Presiden FIFA saat itu, Jules Rimet.

Uruguay menjadi negara pertama yang menjadi tuan rumah Piala Dunia. Hal tersebut berdasarkan keputusan Kongres FIFA pada 17-18 Mei 1929 di Barcelona, Spanyol.

Piala Dunia pertama berlangsung dari 13-30 Juli 1930 dan diikuti oleh 13 negara. Mereka terdiri dari 6 negara Amerika Selatan, 5 Eropa dan 2 dari Amerika Utara.

Turnamen Piala Dunia sempat berhenti akibat Perang Dunia II selama 12 tahun. Hal tersebut terjadi karena sejumlah negara peserta Piala Dunia terlibat dalam perang itu.

Piala Dunia kembali digelar pada tahun 1950, saat itu Brasil menjadi tuan rumah. Selanjutnya Piala Dunia rutin dilaksanakan setiap empat tahun sekali.